Dana Desa Rp 214 Miliar Ngendap, DPMD Sampang Berdalih Tunggu Bupati-Wabup Dilantik

- Jurnalis

Kamis, 13 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Kabid Bina Pemerintah Desa, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Sampang, Iwan Boediman. (SUPRIYANTO / KLIKMADURA)

Plt Kabid Bina Pemerintah Desa, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Sampang, Iwan Boediman. (SUPRIYANTO / KLIKMADURA)

SAMPANG || KLIKMADURA – Kabupaten Sampang mendapat jatah dana desa (DD) cukup besar untuk tahun anggaran 2025. Yakni, totalnya mencapai Rp 214,06 miliar.

Sayangnya, anggaran untuk pembangunan desa itu belum cair. Pemicunya, karena belum ada peraturan bupati (perbup) yang mengatur pencairan dana tersebut.

Plt Kabid Bina Pemerintah Desa, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Sampang, Iwan Boediman mengatakan, realisasi DD menunggu perbub. Dengan demikian, masih menunggu bupati dan wakil bupati dilantik.

“Secara administrasi masih menunggu perbub terlebih dahulu, baru bisa dijalankan,” ujarnya, Kamis, (13/2/2025).

Baca juga :  Motor Astrea Grand yang Viral Dicuri di Sampang Akhirnya Ditemukan, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan

Diperkirakan, awal Maret sudah terealisasi. Mengingat, sudah menginjak triwulan. “Insyaallah awal bulan Maret sudah terealisasi karena sudah ada bupati definitif,” ungkapnya.

Penggunaan DD sudah diatur oleh pemerintah. Perinciannya, alokasi dasar sebesar Rp 124,55 miliar, alokasi formula Rp 82,27 miliar, dan alokasi kinerja sebesar Rp 7,23 miliar.

Kemudian, sebesar 20 persen dialokasikan untuk program ketahanan pangan. Kebijakan tersebut bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dan mempercepat pembangunan desa. (pri/diend)

Berita Terkait

Dana PKH Raib, Pendamping Desa di Sampang Diduga Tilap Bantuan Warga Sejak 2019
Dapat Kucuran Program Penghapusan Miskin Ekstrem, 2.466 Warga Sampang Terima Bantuan Rp1,5 Juta
Ponpes Miftahul Ulum Lepelle Sampang Masuk dalam Tayangan Trans7, Alumni Siap Tempuh Jalur Hukum
Bumdes Tak Kunjung Terbentuk, Dana Ketahanan Pangan Desa Paseyan Tertahan
Driver Ojol Asal Sidoarjo Dibakar di Sampang, Polisi Turun Tangan
Dokter Bedah Diduga Lakukan Malpraktik, RS Nindhita Dikepung Massa
52 Desa di Sampang Mulai Mencairkan DD Tahap II
Dugaan Potongan Honor BPD Tragih, Camat Robatal Dituding Tutup Mata

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 08:03 WIB

Dana PKH Raib, Pendamping Desa di Sampang Diduga Tilap Bantuan Warga Sejak 2019

Rabu, 15 Oktober 2025 - 01:11 WIB

Dapat Kucuran Program Penghapusan Miskin Ekstrem, 2.466 Warga Sampang Terima Bantuan Rp1,5 Juta

Selasa, 14 Oktober 2025 - 12:52 WIB

Ponpes Miftahul Ulum Lepelle Sampang Masuk dalam Tayangan Trans7, Alumni Siap Tempuh Jalur Hukum

Selasa, 14 Oktober 2025 - 07:56 WIB

Bumdes Tak Kunjung Terbentuk, Dana Ketahanan Pangan Desa Paseyan Tertahan

Senin, 13 Oktober 2025 - 12:50 WIB

Driver Ojol Asal Sidoarjo Dibakar di Sampang, Polisi Turun Tangan

Berita Terbaru