Diterjang Hujan dan Angin Kencang, Puluhan Rumah di Kecamatan Kadur Pamekasan Porak Poranda

- Jurnalis

Senin, 12 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RAMAI: Santri Mambaul Ulum Bata-Bata, Pamekasan berada di lapangan sekolah beberapa waktu lalu. (LAILIYATUN NURIYAH / KLIKMADURA).

RAMAI: Santri Mambaul Ulum Bata-Bata, Pamekasan berada di lapangan sekolah beberapa waktu lalu. (LAILIYATUN NURIYAH / KLIKMADURA).

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Hujan deras dan angin kencang menerjang dua desa di Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Senin (12/2/2024).

Musibah yang terjadi sekitar pukul 15.30 WIB itu menimpa Desa Bungbaruh dan Kertagena Daya. Akibatnya, puluhan rumah dan sejumlah fasilitas umum seperti musalla rusak parah.

“Sekira pukul 15.30 WIB di wilayah Desa Kertagena Daya dan Desa Bungbaruh Kecamatan Kadur terjadi hujan deras disertai angin kencang,” kata Kasihumas Polres Pamekasan AKP Sri Sugiarto usai mendapat laporan dari Kapolsek Kadur AKP Tamsil Effendi.

Hujan deras dan angin kencang itu mengakibatkan pohon roboh dan menimpa rumah, kandang dan mushola milik warga dan memporak porandakan genting dan atap rumah warga.

“Alhamdulillah tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini,” papar mantan Kapolsek Pegantenan itu.

AKP Sri menjelaskan, korban di Desa Kertagena Daya atas nama Ach. Zaini, 43. Kandang sapi, dapur dan teras rumah milik pria yang bekerja sebagai petani itu tertimpa pohon juwet sehingga mengalami kerugian sekitar Rp 5 juta.

Sementara, di Dusun Tobaja 1, Desa Bungbaruh terdapat 22 warga yang menjadi korban. Berikut perinciannya.

1. Nama : Toyan

  • Umur :  60 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 10.000.000,- (Sepuluh  juta rupiah).

2. Nama : Moh Rasyam

  • Umur :  70 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah  ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 3.000.000,- (Tiga  juta rupiah).
Baca juga :  DPRD Pamekasan Komitmen Kawal Pemerataan Ekonomi

3.  Nama : Sulimah

  • Umur :  65 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 500.000,- (Sepuluh  juta rupiah).

4. Nama : Hadirun

  • Umur :  60 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu juta rupiah).

5. Nama : Hanafi

  • Umur :  40 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 3.000.000,- (Tiga  juta rupiah).

6. Nama : Misrudi

  • Umur :  40 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu  juta rupiah).

7. Nama : Hasyim

  • Umur :  70 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.500.000,- (Satu  juta lima ratus rupiah).

8. Nama : Kuriyen

  • Umur :  50 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu  juta rupiah).

9. Nama : Tarmiyati

  • Umur :  65 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 500.000,- (Lima ratus rupiah).

10. Nama : Sanawi

  • Umur :  60 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu juta rupiah).
Baca juga :  Mahasiswa Desak Bea Cukai Tuntaskan Kasus Rokok Bodong Satu Tronton

11. Nama : Mohalli

  • Umur :  65 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu  juta rupiah).

12. Nama : Wahidi

  • Umur :  35 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu  juta rupiah).

13. Nama : Sawawi

  • Umur :  45 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 4.000.000,- (Empat  juta rupiah).

14. Nama : Sutiyah

  • Umur :  65 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 4.000.000,- (Empat  juta rupiah).

15. Nama : Sayuti

  • Umur :  75 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu  juta rupiah).

16. Nama : Mailah

  • Umur :  55 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 500.000,- (Lima Ratus rupiah).
Baca juga :  Rayakan Milad Perdana, Majelis Sholawat Tangga Seribu Bakal Hadirkan Zawawi Imron dan Belasan Kiai Besar

17. Nama : Syarif

  • Umur :  70 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 3.000.000,- (Tiga juta rupiah).

18. Nama : Haisa

  • Umur :  45 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu juta rupiah).

19. Nama : Dahuri

  • Umur :  60 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu juta rupiah).

20. Nama : Sari

  • Umur :  70 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu juta rupiah).

21. Nama : Moh Sai

  • Umur :  60 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:   sebagian besar Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu  juta rupiah).

22. Nama : Abd Azis rifa’

  • Umur :  40 Tahun
  • Pekerjaan : Tani
  • Alamat : Dusun Tobaja 1  Desa Bungbaruh Kec Kadur Kab Pamekasan
  • Kerusakan:    Genting Rumah dan plafon ambruk.
  • Kerugian materiil : Rp. 1.000.000,- (Satu  juta rupiah).

Bhabinkamtibmas, Babinsa, anggota Intelkam Polsek Kadur, perangkat dan warga desa sekitar lokasi bencana bahu membahu melakukan evakuasi.

“Kapolsek Kadur juga menghubungi BPBD Pamekasan agar evakuasi bisa secepatnya diselesaikan,” tandasnya. (diend)

Berita Terkait

UIN Madura Resmikan GOR Said Abdullah Senilai Rp3 Miliar
Jumlah Dinas Bakal Dirampingkan, Bupati Kholilurrahman Sebut Hemat Anggaran Rp3,1 Miliar
Disporapar Pamekasan Fasilitasi Layanan Senam Sehat di SDN Palengaan Laok 2
Program Permakanan Dihentikan, 421 Lansia Pamekasan Langsung Dialihkan ke Bantuan Pusat Tanpa Jeda
105.797 Warga Pamekasan Dapat Banpang, Beras dan Minyak Goreng Mulai Dibagikan
Disdikbud Pamekasan Ajak Seluruh Stakehoders Sukseskan Gebyar Pendidikan Klik Madura
Pemkab Pamekasan Ajukan 500 Nelayan Dilindungi Jamsostek
82 Warga Pemekasan Terjangkit HIV/AIDS, Penularan Diduga Akibat Hubungan Sesama Jenis

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 12:22 WIB

UIN Madura Resmikan GOR Said Abdullah Senilai Rp3 Miliar

Sabtu, 22 November 2025 - 08:34 WIB

Jumlah Dinas Bakal Dirampingkan, Bupati Kholilurrahman Sebut Hemat Anggaran Rp3,1 Miliar

Sabtu, 22 November 2025 - 08:29 WIB

Disporapar Pamekasan Fasilitasi Layanan Senam Sehat di SDN Palengaan Laok 2

Jumat, 21 November 2025 - 07:07 WIB

Program Permakanan Dihentikan, 421 Lansia Pamekasan Langsung Dialihkan ke Bantuan Pusat Tanpa Jeda

Jumat, 21 November 2025 - 06:31 WIB

105.797 Warga Pamekasan Dapat Banpang, Beras dan Minyak Goreng Mulai Dibagikan

Berita Terbaru

Ketua Badan Anggaran DPR RI asal Dapil XI Madura, MH Said Abdullah saat meresmikan GOR Said Abdullah di UIN Madura. (MOHAMMAD IQBALUL KHAVEI MZ / KLIKMADURA)

Pamekasan

UIN Madura Resmikan GOR Said Abdullah Senilai Rp3 Miliar

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:22 WIB