Momentum HUT ke-78 Bhayangkara, Kapolres Berharap Pilkada Berjalan Damai dan Kondusif

- Jurnalis

Senin, 1 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Pada momentum perayaan HUT ke-78 Bhayangkara, Polres Pamekasan berkomitmen meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Salah satunya, menjaga keamanan pelaksanaan Pilkada serentak 2024.

Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan menyampaikan, sebagai anggota Kepolisian Republik Indonesia (Polri), pihaknya akan memberikan pelayanan terbaik untuk negara dan masyarakat.

“Polri tentu masih banyak kekurangan dan banyak yang perlu diperbaiki, tapi dengan dukungan semua elemen, polri pasti akan semakin meningkatkan perubahan ke arah yang lebih baik dan positif,” katanya.

Kapolres Dani menuturkan, dalam waktu dekat Kabupaten Pamekasan akan dihadapkan pada pilkada serentak. Oleh karena itu situasi Harkamtibmas harus tetap dijaga agar kondusif.

Baca juga :  Nasib PKL Eks PJKA Usai Ditutup Paksa: Tak Mampu Bayar Cicilan, Biaya Makan Harus Ngutang

“Menyambut pemilukada yang akan datang dan juga untuk Pamekasan hebat mengharapkan situasi kamtibmas yang kondusif, sebab kondusif merupakan modal utama terhadap pembangunan Pamekasan,” katanya.

Ia mengaku, Polres Pamekasan sudah memetakkan lokasi rawan, hal tersebut mengacu kepada pemilu dan pilpres lalu. Daerah yang dirasa rawan, akan dilaporkan ke Polda Jatim untuk meminta penebalan personil.

“Untuk zonanya ada di rekan intel, tidak jauh beda dengan perkiraan keadaan (kirka) pemilu dan pilpres tahun kemarin,” tandasnya. (ibl/diend)

Berita Terkait

UIN Madura Resmikan GOR Said Abdullah Senilai Rp3 Miliar
Jumlah Dinas Bakal Dirampingkan, Bupati Kholilurrahman Sebut Hemat Anggaran Rp3,1 Miliar
Disporapar Pamekasan Fasilitasi Layanan Senam Sehat di SDN Palengaan Laok 2
Program Permakanan Dihentikan, 421 Lansia Pamekasan Langsung Dialihkan ke Bantuan Pusat Tanpa Jeda
105.797 Warga Pamekasan Dapat Banpang, Beras dan Minyak Goreng Mulai Dibagikan
Disdikbud Pamekasan Ajak Seluruh Stakehoders Sukseskan Gebyar Pendidikan Klik Madura
Pemkab Pamekasan Ajukan 500 Nelayan Dilindungi Jamsostek
82 Warga Pemekasan Terjangkit HIV/AIDS, Penularan Diduga Akibat Hubungan Sesama Jenis

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 12:22 WIB

UIN Madura Resmikan GOR Said Abdullah Senilai Rp3 Miliar

Sabtu, 22 November 2025 - 08:34 WIB

Jumlah Dinas Bakal Dirampingkan, Bupati Kholilurrahman Sebut Hemat Anggaran Rp3,1 Miliar

Sabtu, 22 November 2025 - 08:29 WIB

Disporapar Pamekasan Fasilitasi Layanan Senam Sehat di SDN Palengaan Laok 2

Jumat, 21 November 2025 - 07:07 WIB

Program Permakanan Dihentikan, 421 Lansia Pamekasan Langsung Dialihkan ke Bantuan Pusat Tanpa Jeda

Jumat, 21 November 2025 - 06:31 WIB

105.797 Warga Pamekasan Dapat Banpang, Beras dan Minyak Goreng Mulai Dibagikan

Berita Terbaru

Ketua Badan Anggaran DPR RI asal Dapil XI Madura, MH Said Abdullah saat meresmikan GOR Said Abdullah di UIN Madura. (MOHAMMAD IQBALUL KHAVEI MZ / KLIKMADURA)

Pamekasan

UIN Madura Resmikan GOR Said Abdullah Senilai Rp3 Miliar

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:22 WIB