Berita Pamekasan

Gambar jenazah bayi yang ditemukan di area pemakaman Desa Bulangan Barat, Kecamatan Pegantenan, Pamekasan terbungkus kain kafan. (ISTIMEWA)

Pamekasan

Geger! Warga Pamekasan Temukan Jasad Bayi Laki-Laki Terkubur Misterius di Area Pemakaman

Pamekasan | Senin, 29 September 2025 - 09:41 WIB

Senin, 29 September 2025 - 09:41 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Warga Desa Bulangan Barat, Kecamatan Pegantenan, Pamekasan, digegerkan oleh penemuan jasad bayi laki-laki yang terkubur secara misterius di area pemakaman,…

Guru SDN Angsanah 1 saat membimbing muridnya beberapa waktu lalu. (DOK. KLIKMADURA)

Pamekasan

Berebut Sertifikasi Profesi, Ribuan Guru di Pamekasan Ikut PPG

Pamekasan | Minggu, 28 September 2025 - 10:02 WIB

Minggu, 28 September 2025 - 10:02 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) kembali digelar tahun ini. Ribuan guru di Kabupaten Pamekasan ikut ambil bagian untuk meningkatkan kompetensi…

Ketua PR GP Ansor Gugul, Yusril Rahman Syakur menerima SK dari perwakilan Pengurus PC GP Ansor Pamekasan usai pelantikan. (ISTIMEWA)

Pamekasan

Yusril Rahman Syakur Nakhodai PR GP Ansor Gugul, Janji Hadir untuk Masyarakat

Pamekasan | Sabtu, 27 September 2025 - 09:28 WIB

Sabtu, 27 September 2025 - 09:28 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Pengurus Ranting Gerakan Pemuda (GP) Ansor Desa Gugul, Kecamatan Tlanakan, resmi dilantik untuk masa khidmat 2025–2027, Jumat (26/9/2025). Pelantikan ini…

PROSES: Sejumlah pekerja melanjutkan proyek pavingnisasi di Desa Artodung, Kecamatan Galis, Pamekasan. (DPRKP PAMEKASAN FOR KLIKMADURA)

Pamekasan

Anggaran PBL di Pamekasan Tembus Rp102,5 Miliar, Ratusan Lokasi Masih Dikerjakan

Pamekasan | Sabtu, 27 September 2025 - 03:19 WIB

Sabtu, 27 September 2025 - 03:19 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Pemkab Pamekasan tahun ini menggelontorkan anggaran Rp102,5 miliar untuk program Penataan Bangunan dan Lingkungan (PBL). Anggaran itu tersebar di 684…

Warga menyaksikan mobil pengangkut MBG yang tergelincir di Dusun Embung Barak Tengah, Desa Bangkes, Kecamatan Kadur. (ISTIMEWA)

Pamekasan

Mobil Pengangkut Snack MBG Tergelincir di Pamekasan, 309 Porsi Tetap Tersalurkan

Pamekasan | Jumat, 26 September 2025 - 09:33 WIB

Jumat, 26 September 2025 - 09:33 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Mobil pengangkut makanan bergizi gratis (MBG) berisi 309 porsi snack kering mengalami kecelakaan tunggal di Dusun Embung Barak Tengah, Desa…

Kepala Diskop UKM dan Naker Pamekasan, Muttaqin. (FOTO: DOK. KLIKMADURA)

Pamekasan

Target PAD Hanya Rp50 Juta, Diskop Pamekasan Malah Pesimis Tercapai! Ini Alasannya

Pamekasan | Jumat, 26 September 2025 - 09:23 WIB

Jumat, 26 September 2025 - 09:23 WIB

PAMEKASAN || KLIK MADURA – Dinas Koperasi, UKM, dan Tenaga Kerja (Diskop UKM dan Naker) Pamekasan mengaku pesimis bisa mencapai target pendapatan asli daerah…

Tim Puskesmas Waru foto bersama dengan tim Puskesmas Pademawu usai kaji banding. (DOK. KLIKMADURA)

Pamekasan

Puskesmas Waru Kaji Banding ke Puskesmas Pademawu, Fokus Tingkatkan Mutu Pelayanan

Pamekasan | Jumat, 26 September 2025 - 06:53 WIB

Jumat, 26 September 2025 - 06:53 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – UPT Puskesmas Waru, Kabupaten Pamekasan, melakukan kaji banding ke UPT Puskesmas Pademawu, Kamis (25/9/2025). Kegiatan ini menjadi langkah evaluasi capaian…

Bupati Pamekasan, Dr. KH. Kholilurrahman menyapa masyarakat saat Safari Jumat di Masjid Al-Kautsar, Dusun Tacempah, Desa Plakpak, Kecamatan Pegantenan, Pamekasan. (KLIKMADURA)

Pamekasan

Gelar Safari Jumat, Bupati Pamekasan Janji Dirikan Rumah Jompo, Ketua DPRD Apresiasi Penurunan Angka Kemiskinan

Pamekasan | Jumat, 26 September 2025 - 05:34 WIB

Jumat, 26 September 2025 - 05:34 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Safari Jumat Pemerintah Kabupaten Pamekasan digelar di Masjid Al Kautsar, di Dusun Tacempah, Desa Plakpak, Kecamatan Pegantenan, Jumat (26/9/2025). Kegiatan…

Arif dan istrinya saat mengikuti rekonstruksi kasus penganiayaan kurir JNT. (HUMAS POLRES FOR KLIKMADURA)

Pamekasan

Rekonstruksi Bongkar Fakta Baru, Istri ASN Sampang Resmi Jadi Tersangka Penganiayaan Kurir JNT

Pamekasan | Kamis, 25 September 2025 - 09:44 WIB

Kamis, 25 September 2025 - 09:44 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Kasus penganiayaan kurir JNT, Irwan Riskiyanto (27), yang menyeret aparatur sipil negara (ASN) Sampang, Zainal Arifin (46), memasuki babak baru….

Suasana Puskesmas Bulangan Haji, Kecamatan Pegantenan, Pamekasan. (LAILIYATUN NURIYAH / KLIKMADURA)

Pamekasan

Capaian Imunisasi Campak di Pamekasan Masih Rendah, Dinkes Akui Banyak Kendala

Pamekasan | Kamis, 25 September 2025 - 07:54 WIB

Kamis, 25 September 2025 - 07:54 WIB

PAMEKASAN || KLIKMADURA – Kasus campak di Kabupaten Pamekasan masih belum terkendali. Program imunisasi serentak terus digencarkan, namun capaian di lapangan masih rendah. Dari…