Bawaslu Bangkalan Ajak Kaum Muda Ikut Awasi Pemilu

- Jurnalis

Kamis, 25 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANGKALAN, klikmadura.id – Pesta demokrasi terbesar di Indonesia akan segera digelar. Berbagai persiapan dilakukan oleh penyelenggara maupun calon kontestan.

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Bangkalan mengajak kaum muda ikut andil mengawasi segala tahapan pesta demokrasi itu.

Anggota Bawaslu Bangkalan Muhlis mengaku sudah menyiapkan stretegi pengawasan. Tujuannya, agar pemilu 2024 mendatang bebas dari segala macam tindak kecurangan.

Mukhlis mengatakan, semua elemen masyarakat harus ikut andil mengawasi jalannya pemilu. Terlebih, kaum muda yang memiliki semangat tinggi untuk membuat perubahan yang lebih baik.

Baca juga :  Jadi Biang Kecelakaan Lalu Lintas, Puluhan Warga Tanah Merah, Bangkalan Cegat Truk Pengangkut Garam

Dengan demikian, Muhlis mengajak kaum muda terjun langsung melakukan pengawasan. Bawaslu Bangkalan sangat senang dan siap memberikan fasilitas secara maksimal.

“Bawaslu berharap, generasi muda ikut aktif mengawasi pemilu, karena pemilu ini manifestasi dari pelaksanaan kedaulatan rakyat di Indonesia,” terangnya.

Beberapa langkah pencegahan mulai dilakukan. Di antaranya, menyampaikan himbauan dan saran perbaikan. Kemudian, pengawasan langsung dan tidak langsung. (taufiq/diend)

Berita Terkait

Sandur Madura, Warisan Agraris yang Menari di Tengah Zaman
Warga Resah Dugaan Pertalite Oplosan di Bangkalan, HMI Desak Pertamina dan Aparat Lakukan Investigasi Lanjutan
PHE West Madura Offshore, Energi dan Mimpi Nyata Masyarakat Madura
HIMMAN UTM Gaungkan Cinta Lingkungan Lewat Society Festival 2025, Bupati Beri Aspirasi
Jejak PHE WMO di Tanah Garam: Menjaga Energi, Menumbuhkan Kehidupan
Mahasiswa UTM Latih Ibu-Ibu Pesisir Pamekasan Jadi Pengusaha Ikan Asap Mandiri
Warga Desa Baipajung Bangkalan Antusias Sambut Diskon 50 Persen Tambah Daya Listrik
UTM Angkat Jamu Madura ke Dunia Internasional Lewat Short Course

Berita Terkait

Kamis, 4 Desember 2025 - 23:57 WIB

Sandur Madura, Warisan Agraris yang Menari di Tengah Zaman

Senin, 3 November 2025 - 05:36 WIB

Warga Resah Dugaan Pertalite Oplosan di Bangkalan, HMI Desak Pertamina dan Aparat Lakukan Investigasi Lanjutan

Kamis, 23 Oktober 2025 - 19:15 WIB

PHE West Madura Offshore, Energi dan Mimpi Nyata Masyarakat Madura

Selasa, 21 Oktober 2025 - 03:36 WIB

HIMMAN UTM Gaungkan Cinta Lingkungan Lewat Society Festival 2025, Bupati Beri Aspirasi

Selasa, 7 Oktober 2025 - 23:20 WIB

Jejak PHE WMO di Tanah Garam: Menjaga Energi, Menumbuhkan Kehidupan

Berita Terbaru

Catatan Pena

Saat Si Moncong Putih Berkata Tidak!

Senin, 12 Jan 2026 - 03:24 WIB