Mengenal Cong Wahyu, Trah Buju’ Mataram yang Punya Jiwa Sosial Tinggi

- Jurnalis

Minggu, 26 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMEKASAN, klikmadura.id – Wahyu Budianto, Direktur CV Ayunda Permata Sejahtera menjadi perbincangan. Sebab, pemuda trah Buju’ Mataram itu memiliki kepedulian tinggi terhadap masyarakat.

Terbaru, Wahyu menyambagi sejumlah masjid untuk memberikan bantuan perbaikan atau rehab. Kegiatan tersebut merupakan salah satu program prioritas CV Ayunda Permata Sejahtera yang dia pimpin.

Program lain yang juga sangat membanggakan yakni, santunan secara rutin kepada anak yatim. Putra kedua Bambang Budianto itu bahkan menghibahkan dirinya sebagai kakak asuh bagi anak yatim di Bumi Ratu Pamellingan.

Pemuda yang akrab disapa Cong Wahyu itu menyampaikan, dalam hidup, tidak penting seberapa banyak harta yang kita miliki. Tetapi, yang paling penting adalah seberapa banyak kita memberikan manfaat kepada sesama.

Baca juga :  Polres Pamekasan Resmi Gelar Perkara Kasus Dugaan Korupsi GBP, Selangkah Lagi Naik Penyidikan

Sejak kecil, Wahyu dididik memiliki kepedulian tinggi kepada masyarakat. Ayahnya, Bambang Budianto kerap memberi contoh dengan membantu masyarakat yang membutuhkan.

Ketika terjadi bencana, Wahyu kerap diajak oleh ayah tercintanya turun ke masyarakat. Jika ditemukan ada yang membutuhkan uluran tangan, mereka tidak berpikir panjang untuk memberikan bantuan.

“Bismillah, doakan saya untuk senantiasa berkhidmat untuk masyarakat. Semoga saya dan keluarga bisa bermanfaat kepada sesama,” katanya.

Kepedulian Wahyu terhadap masyarakat memantik perhatian. Banyak tokoh dari berbagai kalangan menginginkan dia terjun ke dunia politik. Harapannya, jika memiliki kekuasaan, maka kebermanfaatan Wahyu akan semakin besar terhadap masyarakat. (iqbl/diend)

Baca juga :  Dorong Peningkatan Mutu Pendidikan, CV Ayunda Salurkan Beasiswa

Berita Terkait

BK DPRD Pamekasan Dalami Dugaan Tindak Asusila dan Pesta Miras 
Dugaan Asusila dan Pesta Miras Oknum DPRD Pamekasan Diadukan ke BK
Usai Dilantik, KONI Pamekasan Fokus Perbaikan Sarpras Cabor
PT. Pegadaian Syariah Madura Tingkatkan Sinergitas dan Kolaborasi Bersama Disdikbud Pamekasan 
Konsisten Jalankan Program Jumat Berkah, RSIA Puri Bunda Madura Bagikan Nasi Kotak kepada Abang Becak
Target PAD 2026 Rp360 Miliar, DPRD Pamekasan Dorong OPD Kerja Maksimal
Pengurus KONI Pamekasan Periode 2025-2029 Resmi Dilantik, Fokus Perkuat Sistem Pembinaan dan Kolaborasi
Aspirasi Warga Diakomodasi, Dirjen Hubla Setujui Redesign Replacement Pelabuhan Sapudi

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 06:32 WIB

BK DPRD Pamekasan Dalami Dugaan Tindak Asusila dan Pesta Miras 

Sabtu, 10 Januari 2026 - 04:36 WIB

Dugaan Asusila dan Pesta Miras Oknum DPRD Pamekasan Diadukan ke BK

Jumat, 9 Januari 2026 - 12:29 WIB

Usai Dilantik, KONI Pamekasan Fokus Perbaikan Sarpras Cabor

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:35 WIB

Konsisten Jalankan Program Jumat Berkah, RSIA Puri Bunda Madura Bagikan Nasi Kotak kepada Abang Becak

Jumat, 9 Januari 2026 - 03:37 WIB

Target PAD 2026 Rp360 Miliar, DPRD Pamekasan Dorong OPD Kerja Maksimal

Berita Terbaru

Opini

Metamorfosa Kata

Sabtu, 10 Jan 2026 - 01:20 WIB