Meski Keterbatasan Anggaran, SDN Gladak Anyar 4 Tetap Berprestasi

- Jurnalis

Senin, 13 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris DPD NasDem Sumenep Hosaini Adhim.

Sekretaris DPD NasDem Sumenep Hosaini Adhim.

PAMEKASAN, klikmadura.id – Dana bantuan operasional sekolah (BOS) di lingkungan Disdikbud Pamekasan memang belum cair. Tapi, kondisi tersebut tidak membuat sekolah putus asa.

Berbagai cara bisa dilakukan untuk menutupi kebutuhan biaya operasional sekolah. Seperti yang dilakukan SDN Gladak Anyar 4. Biaya operasional di sekolah tersebut ditalangi pakai uang pribadi.

Hasilnya, seluruh kegiatan yang diprogramkan berjalan sesuai harapan. Bahkan, putra-putri terbaiknya berhasil meraih prestasi di berbagai perlombaan.

Plt Kepala SDN Gladak Anyar 4 Arif Fuadi mengatakan, selama dana BOS belum cair, biaya operasional sekolah ditalangi pakai dana pribadi. Hasilnya, kegiatan dan pembinaan terhadap siswa tetap berjalan.

Baca juga :  Belasan PPPK Paruh Waktu di Pamekasan Gagal Dilantik

Bahkan, pada Febuari lalu, beberapa prestasi berhasil diraih. Di antaranya, juara lomba tari, kompetisi bola voli dan olimpiade sains nasional (OSN) tingkat kecamatan.

“Alhamdulillah siswa-siswi kami berhasil meraih prestasi. Capaian ini tidak lepas dari hasil bimbingan dan pembinaan guru dan dukungan dari orang tua,” katanya.

Arif bertekad mempertahankan dan meningkatkan prestasi yang berhasil diraih itu. Salah upaya yang dilakukan yakni terus melakukan pembinaan dan pendampingan terhadap siswa. (han/diend)

Berita Terkait

Dugaan Asusila dan Pesta Miras Oknum DPRD Pamekasan Diadukan ke BK
Usai Dilantik, KONI Pamekasan Fokus Perbaikan Sarpras Cabor
PT. Pegadaian Syariah Madura Tingkatkan Sinergitas dan Kolaborasi Bersama Disdikbud Pamekasan 
Konsisten Jalankan Program Jumat Berkah, RSIA Puri Bunda Madura Bagikan Nasi Kotak kepada Abang Becak
Target PAD 2026 Rp360 Miliar, DPRD Pamekasan Dorong OPD Kerja Maksimal
Pengurus KONI Pamekasan Periode 2025-2029 Resmi Dilantik, Fokus Perkuat Sistem Pembinaan dan Kolaborasi
Aspirasi Warga Diakomodasi, Dirjen Hubla Setujui Redesign Replacement Pelabuhan Sapudi
Buku Merajut Mimpi Madura Provinsi Kini Bisa Dibaca di Perpusda M. Tabrani Pamekasan

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 04:36 WIB

Dugaan Asusila dan Pesta Miras Oknum DPRD Pamekasan Diadukan ke BK

Jumat, 9 Januari 2026 - 12:29 WIB

Usai Dilantik, KONI Pamekasan Fokus Perbaikan Sarpras Cabor

Jumat, 9 Januari 2026 - 11:35 WIB

PT. Pegadaian Syariah Madura Tingkatkan Sinergitas dan Kolaborasi Bersama Disdikbud Pamekasan 

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:35 WIB

Konsisten Jalankan Program Jumat Berkah, RSIA Puri Bunda Madura Bagikan Nasi Kotak kepada Abang Becak

Jumat, 9 Januari 2026 - 03:37 WIB

Target PAD 2026 Rp360 Miliar, DPRD Pamekasan Dorong OPD Kerja Maksimal

Berita Terbaru

Opini

Metamorfosa Kata

Sabtu, 10 Jan 2026 - 01:20 WIB